Definisi dan Arti kata Gaya Lorentz. Gaya Lorentz adalah gaya yang timbul pada kawat berarus yang berada dalam medan magnet. Gaya Lorentz di kemukakan oleh ilmuwan Belanda Hendrik Antoon Lorentz pada tahun 1904. Penemuan gaya Lorentz ini berpengaruh besar terhadap perkembangan fisika, terutama fisika teori. Untuk dapat menimbulkan gaya lorentz di butuhkan syarat-syarat tertentu, yaitu:
- Ada kawat pengahantar yang dialiri arus
- Kawat penghantar tersebut harus berada dalam medan magnet
Dengan kedua syarat tersebut, maka gaya lorentz akan timbul. Gaya ini memiki besaran dan arah. Arah gaya lorentz dapat di tentukan dengan kaidah tangan kanan. Gaya lorentz pada kawat penghantar bergantung pada beberapa faktor, yaitu :
- Kuat medan magnet (B)
- Besar arus listrik (I)
- Panjang penghantar (L)
Dengan begitu gaya Lorentz dapat di rumuskan menjadi: F = B x I x L
Semoga artikel diatas sedikit banyak dapat membantu Anda dalam memahami dan mengetahui apa itu Gaya Lorenzt. Walau mungkin penjabaran yang kami berikan di atas kurang lengkap dan tidak sesuai dengan ekspektasi Anda. Setidaknya melalui artikel ini pembaca mendapat gambara sekilas tentang definisi dan pengertian dari istilah Gaya Lorenzt.
Pengertian dan Definisi istilah Gaya Lorenzt kami dapatkan dari berbagai sumber yang relevan dan sangat kredible seperti KBBI dan artikel-artikel dari berbagai sumber dan bahasa baik yang offline maupun yang online dari seluruh dunia. Semoga bermanfaat.
Hasil pencarian terbanyak berdasarkan survey tentang artikel ini adalah:
- Pengertian Gaya Lorenzt.
- Yang di maksud dengan Gaya Lorenzt.
- Apa itu Gaya Lorenzt.
- Definisi Gaya Lorenzt.
- What is Gaya Lorenzt in english,
- Gaya Lorenzt meaning.
- Gaya Lorenzt is..