Gempa Bumi

Definisi dan Arti kata Gempa bumi. Gempa bumi adalah peristiwa alam yang terjadi karena adanya pergerakan dan pergeseran kerak bumi yang menimbulkan tegangan dan energi yang sangat besar. Energi tegangan yang terlepas itulah yang menimbulkan getaran dan gelombang yang kemudian di sebut gempa bumi. Getaran yang muncul akibat gempa bumi di sebut gelombang seismic. Gelombang ini bersifat menjalar ke segala arah menjauhi pusat gempa.


Related Posts :

  • Gerak Epirogenesa Definisi dan arti kata Gerak Epirogenesa. Gerak epirogenesa adalah gerakan tenaga endogen yang sa… Read More...
  • Galvanometer Definisi dan Arti kata Galvanometer. Galvanometer adalah alat yang digunakan untuk menentukan keb… Read More...
  • Gempa Bumi Definisi dan Arti kata Gempa bumi. Gempa bumi adalah peristiwa alam yang terjadi karena adanya pe… Read More...
  • Gaya Lorenzt Definisi dan Arti kata Gaya Lorentz. Gaya Lorentz adalah gaya yang timbul pada kawat berarus yang… Read More...